Dinas Kelautan dan Perikanan Kaltim menyiapkan berbagai jenis ikan laut maupun perikanan darat melalui kerja sama dengan Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Selili Samarinda, sehingga banyak pilihan ikan segar yang bisa dipilih konsumen.
PT Kaltim MBS dan Perumda Varia Niaga Samarinda siap menyediakan berbagai kebutuhan masyarakat setempat seperti ayam beku, telur organik, beras premium, beras baru, bawang merah, bawang putih, gula pasir, minyak goreng.
Baca Juga:
Pemkot Tangerang Gelar Gerakan Pangan Murah di 13 Kecamatan
"Sedangkan dari kami, DPTPH, antara lain beras mayas, beras petik susu, beras organik, aneka cabai, terong, aneka sayur, berbagai olahan oleh UMKM, dan sejumlah produk pertanian lain," ujar Rini.
[Redaktur: Amanda Zubehor]