"Adanya sejumlah langkah ini, Bawaslu Mahulu berharap dapat mengatasi kekurangan pengawas tps untuk memastikan Pilkada 2024 berjalan dengan lancar, adil, dan demokratis," ujar Saal, sapaan akrabnya.
Sebanyak 77 TPS tersebut tersebar pada lima kecamatan, yakni Kecamatan Long Apari 10 tps, Kecamatan Long Pahangai 15 tpsKecamatan Long Bagun 27 TPS, Kecamatan Laham 6 tps, dan Kecamatan Long Hubung 19 tps.
Baca Juga:
JADI DIY Bermitra dengan UAD Perkuat Pemantauan Pilkada 2024 di DIY
Sedangkan empat pemgawas yang masih kosong berada di Kecamatan Long Bagun dua orang, yakni di Kampung Ujoh Bilang dan Long Bagun Ulu, di Kecamatan Long Pahangai dengan TPS di Kampung Long Pakaq Baru, dan Kecamatan Long Apari dengan TPS di Kampung Noha Buan.
[Redaktur: Amanda Zubehor]