Telur bebek sedikit lebih bergizi daripada telur ayam, sebagian karena ukurannya.
Telur bebek rata-rata beratnya mencapai 2,5 ons atau 70 gram, sedangkan telur ayam besar beratnya sekitar 1,8 ons atau 50 gram.
Baca Juga:
Pemkab Tapteng Salurkan Zakat Profesi ASN di Sibabangun
Dengan demikian, telur bebek memberikan lebih banyak nutrisi dalam setiap butirnya daripada telur ayam.
Telur bebek memiliki berbagai macam vitamin dan mineral. Utamanya, adalah vitamin B12 yang menyehatkan.
Vitamin B12 dibutuhkan untuk pembentukan sel darah merah, sintesis DNA, dan fungsi saraf yang sehat.
Baca Juga:
Manancir Pangaribuan: GRIB Akan Hadir di Kabupaten Toba Berikan Manfaat Positif
Manfaat Telur Bebek untuk Kesehatan
Telur sering dianggap sebagai makanan yang sempurna karena sangat bergizi.