Bibit pohon alpukat dapat diperoleh dengan 3 cara yaitu dengan cara cangkok atau stek batang, melalui biji, dan juga okulasi atau sambung pucuk.
Melalui Cangkok
Baca Juga:
Studi Terbaru Merekomendasikan Alpukat sebagai Bagian Diet Harian
Pilihlah cabang yang subur, tidak memiliki banyak cabang baru, tidak terlalu tua ataupun muda, cabang tersebut merupakan cabang pohon indukan yang memiliki riwayat buah yang baik mulai dari rasanya, ketahanannya terhadap serangan hama dan penyakit dan lain sebagainya.
Setelah cabang cangkok memiliki akar, maka potonglah bagian pangkal cabang sekitar 3 cm dari cangkokan. Jika sudah, selanjutya tanam cabang cangkok tersebut dalam polybag semai dengan terlebih dahulu penutup cangkokan dibuka.
Letakkan bibit alpukat pada tempat yang teduh, lakukan penyiraman secara rutin, serta lakukan perawatan lainnya hingga bibit cangkok memiliki banyak akar dan dapat dipindah tanamkan pada lahan tanam.
Baca Juga:
7 Makanan yang Dapat Membantu Redakan Stres
Melalui Biji
Apabila anda akan menanam alpukat dari biji, maka anda perlu penyemaian biji terlebih dahulu.